Judul Postingan : Hasil Survei, Wanita Bisnis di E-Commerce Agar Bisa Memberdayakan Masyarakat - Warta Kota
Share link ini: Hasil Survei, Wanita Bisnis di E-Commerce Agar Bisa Memberdayakan Masyarakat - Warta Kota
Hasil Survei, Wanita Bisnis di E-Commerce Agar Bisa Memberdayakan Masyarakat - Warta Kota
Survei terhadap perempuan mengenai tujuan bisnis yang dilakukan oleh perempuan.
Memulai bisnis e-commerce dengan jadi seller.
Menjadi seller dilatarbelakangi oleh keinginan untuk bisa memberdayakan masyarakat.
WARTA KOTA, PALMERAH--- MarkPlus menunjukkan hasil survei terhadap perempuan mengenai tujuan bisnis yang dilakukan oleh perempuan.
Survei itu dilakukan terhadap 1.200 perempuan di Indonesia.
Hasil survei menunjukkan ada 12,7 persen perempuan yang masuk dalam kategori generasi Y atau milenial, kelahiran 1981-1994 memulai bisnis e-commerce dengan jadi seller.
• Orang Terkaya di Dunia Tantang Pesaingnya untuk Menaikkan Upah Kerja Per Jam
Mereka menjadi seller dilatarbelakangi oleh keinginan untuk bisa memberdayakan masyarakat.
Sementara, jumlah populasi generasi X atau mereka yang lahir dalam kurun waktu 1961-1980 yang menjadikan keinginan memberdayakan masyarakat sebagai alasan untuk memulai bisnis e-commerce lebih besar, yaitu 18,7 persen.
Angka tersebut masih jauh lebih kecil jika dibandingkan dengan persentase mereka yang menjadikan e-commerce sebagai alasan memiliki penghasilan sendiri atau kebebasan berkarya.
• Presiden Bank Dunia: China Penyebab Banyak Utang di Dunia
Dari survei itu menunjukkan masing-masing generasi X sebesar 93,8 persen dan 92,2 persen sementara generasi Y sebesar 65 persen dan 47,5 persen.
0 Comments :
Post a Comment