Judul Postingan : Aplikasi LAKSA, Merespon Cepat Pengaduan Masyarakat Tangerang - Warta Kota
Share link ini: Aplikasi LAKSA, Merespon Cepat Pengaduan Masyarakat Tangerang - Warta Kota
Aplikasi LAKSA, Merespon Cepat Pengaduan Masyarakat Tangerang - Warta Kota
Layanan Aspirasi Kotak Saran Anda (LAKSA) menjawab tantangan zaman. Pemerintah Kota Tangerang telah membuat Aplikasi LAKSA. Aplikasi ini berfungsi untuk merespon berbagai pengaduan warga.
PEMERINTAH Kota Tangerang telah membuat layanan pengaduan masyarakat berbasis teknologi dan informasi.
Aplikasi tersebut bernama Layanan Aspirasi Kotak Saran Anda atau disingkat menjadi LAKSA.
Adapun silsilah nama LAKSA diambil dari makanan khas Kota Tangerang.
Aplikasi LAKSA berfungsi untuk merespon berbagai pengaduan warga.
Mulai dari urusan kesehatan, infrastruktur, pendidikan hingga pelayanan di kantor pemerintah dan untuk kemudian ditindak lanjuti secara cepat dan efesien.
• Ini Daftar Pemain Timnas U22 yang Raih Penghargaan Usai Juara Piala AFF U-22 2019
• 3 Emak-emak Karawang Hina Jokowi, Mahfud MD: Ancaman Hukuman Lebih Berat dari Pelanggaran Kampanye
• Chevron Buka Lowongan 45 Posisi Jabatan Untuk Fresh Graduate, Benarkah?
Aplikasi ini pun telah terintegrasi dalam portal Tangerang LIVE.
Warga Tangerang bisa download melalui Android Playstore maupun App Store.
Aplikasi LAKSA merupakan salah satu aplikasi layanan masyarakat dari total 30 aplikasi yang berada di portal Tangerang LIVE.
Total aplikasi yang dimiliki Pemkot Tangerang saat ini adalah sebanyak 174 aplikasi.
0 Comments :
Post a Comment