Judul Postingan : 25 Kota Paling Murah untuk Tujuan Wisata Anda di Dunia - Bangka Pos
Share link ini: 25 Kota Paling Murah untuk Tujuan Wisata Anda di Dunia - Bangka Pos
25 Kota Paling Murah untuk Tujuan Wisata Anda di Dunia - Bangka Pos
BANGKAPOS.COM - Liburan dengan budget murah jadi impian banyak wisatawan di dunia.
Liburan atau traveling memang sering menghabiskan tabungan para traveler.
Banyak traveler harus mengeluarkan biaya banyak untuk liburan terutama saat keluar negeri.
Untuk itu traveler patut tahu mengetahui berbagai kota dengan biaya paling murah di dunia.
• Ethiopian Airlines Jatuh Setelah 6 Menit Lepas Landas, Kemenlu Telusuri WNI yang Jadi Korban
Kota-kota di Indonesia sebenarnya bisa saja lebih murah dibandingkan dalam daftar ini.
Dua kota terkenal Indonesia yang masuk dalam daftar ini adalah Jakarta dan Bali.
Dua kota tersebut berhasil masuk 25 besar dalam kota paling murah di dunia dalam rilis Priceoftravel.
Langsung saja berikut kota paling murah di dunia menurut Backpaker Index yang dirangkum dari Kompas.com dan beberapa sumber lain.
1. Rp 257.075 Hanoi, Vietnam
2. Rp 273.660 Saigon (Ho Chi Minh City), Vietnam
0 Comments :
Post a Comment